Tindak pidana yang dilakukan oleh Prajurit TNI, perkaranya diproses, diperiksa, dituntut dan diadili serta diputus melalui sidang Pengadilan di muka Majelis Hakim Militer di lingkungan Peradilan Militer sesuai UU No. 31/1997 dan KUHPM, yang dapat menjatuhkan hukuman / Pidana Mati ; Pidana Penjara dan Pidana Tambahan Pemecatan dari dinas militer. Apabila Terpidana dipecat dari dinas keprajurita…
Pemberian imbalan prestasi kerja (IPK)di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Subroto (RSPAD-GS) adalah bentuk kebijakan manajemen sumber daya manusia dalam upaya meningkatkan kinerja personel/pegawai dan kinerja organisasi dengan cara meningkatkan penghasilannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pemberian imbalan prestasi kerja pada perawat di Instalasi Rawat Inap RSPAD-…
Sumber daya manusia aparatur negara merupakan faktor yang paling menentukan dalam setiap organisasi pemerintah. Sumber daya manusia dituntut untuk menjadi profesional dan juga sebagai pembangun citra pelayanan publik. Pada era reformasi dibutuhkan adanya tata kelola pemerintah yang lebih baik, dengan menjamin transparansi, akuntabilitas, efektifitas dan efisiensi dalam penyelenggaraan pemerinta…
Analisis Kompetensi sumber daya manusia Pranata Humas di Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan dari sisi sikap kerja, pengetahuan dan keterampilan menjadi sasaran utama dalam penelitian ini. Analisis Kompetensi dapat juga memperjelas hubungan sikap kerja, pengetahuan dan Keterampilan pegawai khususnya dalam mendukung tugas pelayanan informasi dan data di unit organisasi Pe…
Penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan pemikiran bagi Inspektorat Jenderal Kementerian Agama, para pimpinan unit kerja pelaksana dan bagian perencanaan untuk terwujudnya peningkatan akuntabilitas kinerja pemerintahan. Selain itu dapat direkomendasikan dalam meningkatkan dan memperbaiki Sistem Manajemen Sumber Daya Manusia khususnya untuk jabatan Auditor di Inspektorat Jenderal Kem…
Sumber daya manusia menjadi fokus perhatian ketika sebuah perusahaan/organisasi berusaha mencapai tujuan organisasinya. Dalam mencapai tujuannya, selain membutuhkan kedisiplinan dari para anggotanya, tentunya membutuhkan sosok pegawai yang penuh kesetiaan dan ketaatan pada peraturan, memiliki kompetensi yang baik dan dibutuhkan oleh organisasi, dan mempunyai kesadaran tinggi akan akan tanggungj…