Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas laporan keuangan pada Badan Usaha Milik Negara PT Sarinah (Persero) Jakarta tahun 2011 dilihat dari aspek relevan, andal, dapat dibandingkan serta aspek dapat dipahami. Fokus permasalahan yang diteliti adalah bagaimanakah kualitas laporan keuangan pada Badan Usaha Milik Negara PT Sarinah (Persero) Jakarta Tahun 2011. …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi implementasi pembangunan perumahan permukiman yang dilakukan oleh Dinas Kependudukan Tenaga Kerja dan Transmigrasi, Dinas Pekerjaan Umum, Dinas Sosial dan Badan Pemberdayaan Masyarakat Provinsi Papua Barat dan menganalisis sumber permasalahan melalui aspek standar kebijakan, sumber daya, komunikasi dan lingkungan. Fokus p…
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis (1) gambaran penghargaan, hukuman dan perilaku individu; (2) pengaruh penghargaan terhadap perilaku individu; (3) pengaruh hukuman terhadap perilaku individu; dan (4) pengaruh penghargaan dan hukuman secara simultan terhadap perilaku individu. Kegunaan secara teoritis: (1) Sebagai sumbangan penting dan …
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh budaya organisasi dan ko mitmen kerja pegawai terhadap kepuasan kerja pegawai pada pegawai Kantor Pusat PT Bank Negara Indo nesia (Persero), Tbk. Terdapat tiga hipotesis dlam penelitian ini yaitu : apakah terdapat pengaruh signifikan budaya o rganisasi terhadap kepuasan kerja pegawai; apakah terdapat pengaruh signi…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan perencanaan proyek pembangunan fisik pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Papua Barat dan menganalisis sumber permasalahan melalui aspek ekonomi, finansial, teknis, manajemen dan organisasi. Fokus permasalahan yang diteliti adalah bagaimana kelayakan perencanaan proyek pembangunan fisik pada Badan Perencanaan Pembangunan Daera…
Pengangkatan pejabat struktural saat ini masih menjadi permasalahan utama baik di instansi pusat maupun daerah. Sebab masih banyak Pejabat Pembina Kepegawaian yang mengangkat pejabat struktural hanya didasarkan pada syarat administrasi saja dan pengangkatan pejabat dilakukan tidak sesuai dengan kompetensi yang dimilikinya. Untuk mengatasi masalah tersebut, perlu dilakukan peniaian kompetensi …
'I'c~is .11. bcrrujuan untuk mendapuikuu gambaran remang kcsiapen penyclcuggnrna» desentrallsusi munisipro ,II Timor-Lesrc surdi knsus distrik Liquica, dan pcmcrintahnn d istrl k Liqu i\)a d iilidikon obyek pcnolitian, Model pene) itian menumpilkan fokus masulah yuilu mcnganalisa kesiapan distrik Liquicn dari bebcrapa aspek yanH unaiaru lain: ns…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimanakah tata kelola anggaran pada Akademia Kepolisian Nasional Timor Leste? Penelitian ini menggunakan satu variabel yaitu : Tata Kelola Anggaran Pada Akademia Kepolisian Nasional Timor Leste. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengambilan data adalah wawancara dengan…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Implementasi Kebijakan Penertiban dan Penataan Pedagang Kaki Lima dalam rangka tercipta ketertiban dan tertatanya dengan baik di Kota Administrasi Jakarta Selatan (Studi Kasus di Kecamatan Tebet) Fokus Permasalahan adalah Bagaimanakah Implementasi Kebijakan Penertiban dan Penataan Pedagang Kaki Lima dalam rangka tercipta ketertiban dan tertatanya den…
Pemberdayaan Masyarakat melalui Program Posdaya di Kota Bekasi merupakan upaya pelaksanaan pemberdayaan masyarakat melalui program Posdaya dalam upaya mengubah perilaku/kebiasaan lama, meningkatan kualitas hidup dan kesejahteraan, serta meningkatkan partisipasi masyarakat. Program-program yang dikembangkan oleh Pemerintah Kota Bekasi adalah pemberdayaan masyarakat untuk mewujudkan kesejahteraan…