Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana faktor-faktor yang mempengaruhi implementasi kebijakan penempatan pegawai dalam jabatan pelaksana di Unit Pengelola Taman Margasatwa Ragunan Dinas Kehutanan Provinsi DKI Jakarta. Adapun yang menjadi faktor penelitian disini adalah : (1) Sumber Daya; (2) Disposisi; (3) dan Struktur Birokrasi. Penelitian dilakukan dengan menggunakan metode penel…
Penelitian ini merupakan studi tentang Faktor-faktor Implementasi Pengelolaan Barang Milik Negara pada Biro Umum dan Perlengkapan LIPI tahun 2012 melalui Peraturan Pemerintah No. 6 Tahun 2006 jo. Peraturan Pemerintah No. 38 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Barang Milik Negara/Daerah. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dan dilakukan untuk mendeskripsikan, menganalisis dan me…
Pajak memberikan kontribusi terbesar bagi penerimaan negara. Saat ini transaksi e-Commerce Online Marketplace sedang berkembang pesat di Indonesia. Pengawasan pajak saat ini harus mengikuti perkembangan transaksi dari konvensional menjadi e-commerce. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses, kendala, dan strategi pengawasan kepatuhan perpajakan atas transaksi e-Commerce Online Mark…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran atas pelaksanaan program pelatihan di PT X dengan menggunakan aspek penelitian yaitu ;pelaksanaan penilaian kebutuhan program pelatihan, pelaksanaan program pelatihan, dan evaluasi atas pelaksanaan program pelatihan. Fokus permasalahan adalah bagaimanakah pelaksanaan program pelatihan di PT X dilihat dari sub aspek yang diteliti. Dari penelitia…