Pada tahun 2014 KPP Pratama Jakarta Kebon Jeruk Dua mendapatkan target penerimaan sebesar Rp 1.395.000.000.000 dan terealisasi sebesar 90%, Berdasarkan Nilai Kinerja Organisasi (NKO) KPP Pratama Jakarta Kebon Jeruk Dua tahun 2013 dan 2014 menunjukkan bahwa tingkat kepatuhan formal Wajib Pajak belum dapat mencapai target yang diharapkan (72.5%) dan bahkan mengalami penurunan dari 72 % menjadi 68…
Rumah Sakit Jantung Dan Pembuluh Darah Harapan Kita Jakarta, merupakan rumah sakit yang mengemban tugas utama sebagai: Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kardiovaskular, Pusat Rujukan Nasional Pelayanan Kardiovaskular, serta sebagai Pusat Penelitian Kardiovaskular. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pelaksanaan Kegiatan Pada Sub Bagian Perbendaharaan Rumah Sakit Jantung Dan Pembuluh Darah Ha…
Bauran promosi merupakan salah satu komponen dari bauran pemasaran yang merupakan senjata bagi perusahaan dalam menghadapi persaingan pasar. Omi Market RSPAD Gatot Subroto dalam meningkatkan perluasan pangsa pasar harus menjalankan bauran promosi agar dapat meningkatkan penjualan. Bauran promosi yang dimaksud ialah pemilihan bauran promosi yang tepat dan sesuai dengan pasar yang dilayani oleh p…
Perdagangan internasional merupakan perdagangan antar dua negara yang timbul karena adanya perbedaan di dalam penawaran dan permintaan. Salah satu subsektor yang sangat penting dalam perekonomian di Indonesia adalah subsektor hortikutura yang merupakan bagian dari sektor pertanian dengan salah satu komoditi unggulannya yang cukup penting saat ini adalah bawang merah. Penelitian ini bertujuan un…
Administrasi Negara sebagai ilmu merupakan suatu proses yang bersangkutan dengan pelaksanaan kebijaksanaan-kebijaksanaan pemerintah, pengarahan kecakapan dan teknik-teknik yang tidak terhingga jumlahnya, memberikan arah dan maksud terhadap usaha sejumlah orang. Dalam salah satu tujuannya, bangsa Indonesia ingin memajukan kehidupan masyarakat dimana kesejahteraan dapat digambarkan melalui pertum…
Sesuai dengan Pasal 23 E, 23 F, dan 23 G UUD 1945 dan UU No.15 Tahun 2004 serta Undang-Undang No.15 Tahun 2006, BPK memiliki mandat untuk memeriksa pengelolaan dan tanggung jawab keuangan negara. Dengan kewenangannya, BPK berhak menentukan objek pemeriksaan, merencanakan dan melaksanakan pemeriksaan, menentukan waktu dan metode pemeriksaan serta menyusun dan menyajikan laporan pemeriksaan. Upay…
Penulisan skripsi ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perencanaan, koordinasi dan partisipasi masyarakat dalam implementasi kota layak anak di Kelurahan Kuningan Timur. Dengan adanya program kota layak anak diharapkan anak–anak di wilayah Kelurahan Kuningan Timur mendapat kehidupan yang layak dan terjamin pemenuhan hak – hak mereka. Penelitian ini bersifat 1 (satu) variable yaitu menge…
Sesuai dengan Inpres no 13 tahun 2011 Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia sendiri sebagai salah satu lembaga tinggi negara mempunyai kewajiban turut serta melaksanakan Instruksi Presiden tersebut, untuk menindaklanjuti Instruksi Presiden tersebut maka pada tahun 2012 di Badan Pemeriksa Keuangan dibentuk sebuah satuan gugus tugas yang bergerak dalam melaksanakan penghematan sumber daya e…
Barang Milik Negara yang termasuk ke dalam kategori aset lancar yaitu berupa persediaan dalam bentuk barang atau perlengkapan dan merupakan kekayaan pemerintah yang diperoleh guna mendukung kegiatan operasional pemerintah. Persediaan yang ada diperoleh dengan menginvestasikan dana yang cukup besar oleh karena itu perlu dilakukan kebijakan atas pencatatan setiap keluar masuknya barang sebag…
Penelitian ini berjudul Pelaksanaan Manajemen Kinerja Pegawai Pada Sekretariat Badan Pendidikan dan Penelitian Kesejahteraan Sosial. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan Manajemen Kinerja Pegawai Pada Sekretariat Badan Pendidikan dan Penelitian Kesejahteraan Sosial. Aspek yang diteliti terdiri dari Perencanaan Kinerja, Pelaksanaan Rencana Kinerja, Penilaian Kinerja (Re…