Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana proses efektivitas implementasi sistem E-government pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah DKI Jakarta. Implementasi sitem E-Goverment berbasis aplikasi ini diukur menggunakan kebijakan yang dikeluarkan oleh Presiden dalam bentuk Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 95 Tahun 2018 tentang sistem pemerintahan berbasis elektronik dengan …
Sistem Informasi Pengendalian Tagihan (SINTAG) adalah sebuah aplikasi modern yang berfokus pada efisiensi operasional layanan pengelolaan keuangan terutama pada tingkat kementerian atau lembaga pemerintahan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja pegawai dalam penerapan aplikasi SINTAG pada Bagian Perbendaharaan Biro Keuangan BPK RI. Metodologi dalam penelitian ini adalah metode …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah faktor motivasi dan pengendalian internal berpengaruh terhadap efektivitas pelaksanaan anggaran pada Direktorat Jenderal Kekuatan Pertahanan Kementerian Pertahanan yang dilaksanakan di Jakarta Pusat. Metode yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif. Berdasarkan tingkat eksplanasi atau tingkat penjelasannya digunakan jenis penelitian aso…
Layanan ekosistem adalah suatu proses dimana lingkungan menghasilkan sumber daya yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia meliputi jasa penyediaan, seperti pangan dan air; jasa pengaturan seperti pengaturan terhadap banjir, kekeringan, degradasi lahan dan penyakit; jasa pendukung seperti pembentukan tanah dan siklus hara; serta jasa kultural seperti rekreasi, spiritual, keagamaan d…