Pada dasarnya kualitas pelayanan kepada masyarakat di seluruh Kelurahan Provinsi DKI Jakarta mengacu kepada Undang – Undang No. 29 Tahun 2007 tentang Pemerintahan Provinsi DKI Jakarta pasal 22 ayat 1; Kelurahan dipimpin oleh Lurah dibantu oleh seorang Wakil Lurah, ayat 2; Lurah dan Wakil Lurah diangkat dari pegawai negeri sipil yang memenuhi persyaratan, ayat 3; Lurah dan Wakil Lurah sebagaim…
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui efektivitas Implementasi Kebijakan Pemberian Tunjangan kinerja di Sekretariat Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan RI dengan memperhatikan aspek-aspek yang terdapat dalam Keberhasilan Implementasi menurut Ripley dan Franklin (1986). Aspek tersebut adalah: aspek Kepatuhan, aspek Lancarnya pelaksanaan rutin…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang pengaruh partisipasi penyusunan anggaran dan komitmen organisasi secara bersama-sama terhadap efektivitas pelaksanaan anggaran pada Sekretariat Jenderal Komisi Yudisial RI. Variabel penelitian yaitu Efektivitas Pelaksanaan Anggaran (Y), Partisipasi penyusunan anggaran (X1) dan Komitmen Organisasi (X2). Hasil Penelitian ini mengemukanan bahwa: T…
Ambulans Gawat Darurat Dinas Kesehatan DKI Jakarta (AGD Dinkes DKI Jakarta) adalah Unit Pelaksana Teknis Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta yang menerapkan pola keuangan BLUD dijajaran Pemerintah Daerah Provinsi DKI Jakarta. Tugas pokok dan fungsi AGD Dinkes DKI Jakarta adalah memberikan pelayanan evakuasi medis dan pelatihan kegawatdaruratan untuk masyarakat DKI Jakarta dan sekitarnya. Sehin…