Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana proses efektivitas implementasi sistem E-government pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah DKI Jakarta. Implementasi sitem E-Goverment berbasis aplikasi ini diukur menggunakan kebijakan yang dikeluarkan oleh Presiden dalam bentuk Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 95 Tahun 2018 tentang sistem pemerintahan berbasis elektronik dengan …
Penelitian ini didasari oleh Perpres No. 95 Tahun 2018 tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) dan Permendagri No. 7 Tahun 2019 tentang Pelayanan Administrasi Kependudukan Secara Daring. Salah satu fungsi pemerintahan yang penyelenggaraannya dapat dibantu oleh sistem elektronik adalah pelayanan administrasi kependudukan. Website Rumah Dukcapil merupakan bentuk inovasi pelayanan d…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengelolaan arsip statis di Dinas Perpustakaan dan Kears ipan DKI Jakarta. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan menggunakan tipe survei yang dilengkapi dengan instrumen wawancara, observasi dan dokumentasi untuk mendapatkan data-data yang valid dengan melakukan observasi dan wawancara langsung kepada narasumber dan hasiln…