Provinsi DKI Jakarta pada saat sekarang sangat pesat dalam pembangunan gedung-gedung bertingkat dan bangunan tinggi dengan berbagai bentuk arsitekturnya. Bangunan-bangunan ini dalam peruntukannya banyak dipergunakan dan dimanfaatkan sebagai fasilitas umum, tentu hal ini menuntut pengelolaannya secara profesional yang handal sesuai dengan kebutuhan manusia pemakainya, baik disaat ini maupun pred…
Organisasi swasta maupun pemerintah membutuhkan suatu sistem kerja yang memperhatikan kepuasan kerja pegawainya dan menjadi masalah yang menarik/penting karena terbukti besar manfaatnya baik bagi individu, organisasi dan masyarakat. Kepuasan kerja menjadi salah satu faktor penting, sebagian besar waktu pegawai dihabiskan di tempat kerja, dan juga bersifat individual karena sesuai dengan keingin…
Evaluasi diklat adalah proses penerapan prosedur ilmiah untuk mengumpulkan informasi yang sahih dan dapat dipercaya untuk membuat keputusan tentang program pendidikan dan pelatihan. Tujuan penelitian untuk mengetahui evaluasi pelaksanaan diklat pengadaan barang & jasa pemerintah di RSAB Harapan Kita. Variabel yang diteliti adalah evaluasi terhadap diklat pengadaan barang & jasa pemerintah denga…
ABSTRAK LIHAT HARD COPY
Sebagai salah satu lembaga Penelitian Pengembangan dibawah Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan Perikanan, Kementerian Kelautan dan Perikanan, Pusat Penelitian dan Pengembangan Sumber Daya Laut dan Pesisir dituntut menghasilkan produk penelitian dan pengembangan yang bermanfaat untuk masyarakat dan memiliki hak paten, serta publikasi ilmiah yang tersampaikan kepada masyarakat. Namun hal t…
Penelitian ini membahas faktor-faktor yang mempengaruhi implementasi Kebijakan tentang Tata Naskah Dinas di Lingkungan Biro Hukum dan Kerja Sama Badan Nasional Penanggulangan Bencana. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi dari Peraturam Kepala BNPB Nomor 7 Tahun 2009 tentang Petunjuk Pelaksanaan Tata naskah Dinas di Lingkungan BNPB dalam rangka tercapainya tata naskah dinas…
Strategi Refocussing menjadi salah satu kebijakan fiskal yang diambil oleh pemerintah saat pandemi covid 19 melanda Indonesia dengan mengalihkan anggaran yang berasal dari Belanja Pegawai, Belanja Barang dan Belanja Modal menjadi sumber pembiayaan Program Pemulihan Ekonomi Nasional. Undang Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara telah mengatur penyusunan anggaran tahun depan telah di…
Penelitian ini berjudul ”Pengelolaan Arsip Aktif Anggota DPR RI Pada Bagian Keanggotaan Dan Kesekretariatan Fraksi Sekjen DPR RI”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengelolaan Arsip Aktif Anggota DPR RI Pada Bagian Keanggotaan Dan Kesekretariatan Fraksi Sekjen DPR RI dan Untuk mengetahui hambatan Pengelolaan Arsip Aktif Anggota DPR RI Pada Bagian Keanggotaan Dan Kesekretariatan Fra…
Penulisan ini bertujuan untuk mengetahui sistem pengelolaan arsip dinamis surat masuk dan surat keluar pada Kantor Sekretariat Jenderal Kementerian ESDM. Metode penulisan yang digunakan dalam penulisan ini adalah penulisan deskriptif dengan pendekatan kualitatif yang bertujuan untuk mendeskripsikan kejadian atau fenomena sesuai dengan apa yang terjadi di lapangan Berdasarkan data yang diperoleh…
Penyerapan anggaran merupakan salah satu indikator dalam penilaian kualitas pelaksanaan anggaran suatu organisasi pemerintah. Penyerapan anggaran biasanya cenderung sedikit di awal tahun dan meningkat tajam pada akhir tahun anggaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang menyebabkan penumpukan penyerapan anggaran akhir tahun tersebut. Penelitian yang kami lakukan mengguna…