Ekonomi kreatif penting untuk dikembangkan sebagai sektor strategis dalam pembangunan nasional. Dalam rangka memajukan industri kreatif tersebut, maka pemerintah Indonesia berupaya membentuk instansi yang khusus bertanggung jawab terhadap pengembangan sektor kepariwisataan dan ekonomi kreatif. Salah satu contohnya melalui pengembangan yang dilakukan oleh bidang pengembangan kreatif berbasis med…