Pembimbing kemasyarakatan yang memiliki kompetensi yang baik dapat memberikan kontribusi yang maksimal dalam mencapai tujuan organisasi. Ada tiga aspek yang menjadi konsentrasi dalam mengembangkan kompetensi pembimbing kemasyarakatan yaitu: 1) aspek pengetahuan pembimbing kemasyarakatan itu sendiri; 2) kecakapan pembimbing kemasyarakatan dalam melaksanakan tugas, dan; 3) kecakapan social pembim…