Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi pengembangan karir jabatan fungsional pemangku tugas ketua tim pada Direktorat Prasarana Transportasi Jalan Kementerian Perhubungan serta menyusun strategi untuk mengatasi masalah pengembangan karirnya di masa yang akan datang. Peneliti mengidentifikasi faktor pengembangan karir dengan melakukan analisis terhadap 6 (enam) faktor…
Kinerja organisasi yang baik merupakan salah satu pendorong dalam pencapaian target kerja instansi. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran mengenai faktor-faktor yang berdampak kepada kinerja organisasi BPSDM Provinsi Sulawesi Barat sebagai penyelenggara tugas pengembangan kapasitas dan kompetensi ASN Provinsi Sulawesi Barat, serta yang memiliki kewenangan dalam pengukuran dimensi k…
Penelitian ini mengkaji implementasi Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dalam meningkatkan produktivitas Kerja pegawai di Biro Sumber Daya Manusia dan Umum Sekretariat Jenderal Ombudsman Republik Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana penerapan K3 mampu meningkatkan produktivitas pegawai serta mengidentifikasi upaya yang perlu dilakukan untuk mengoptimalkan …
Penelitian ini dilakukan untuk mencari faktor-faktor yang mempengaruhi Nilai Indeks Sistem Merit dalam Manajemen Aparatur Sipil Negara di Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK), dan mencari strategi peningkatan Nilai Indeks Sistem Merit dalam Manajemen Aparatur Sipil Negara di Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban. Metodologi penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Data di…
Peran Pemerintah dalam hal penanganan penyandang disabilitas sangat penting terutama pada disabilitas ganda yang memiliki gangguan dari gabungan fisik mental, disabilitas mental dan sensorik atau dapat di klasifikan ke dalam penyandang disabilitas autis yang belum tersentuh secara spesifik. Anak autis dikategorikan sebagai anak berkebutuhan khusus. Anak autis perlu dilatih mengembangkan mental …
Strategi Pengembangan Kapasitas Berjenjang Melalui Recurrent Training Bagi Sumber Daya Pilot Rotary (Helikopter) Di Ditpoludara Polri
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang menentukan penempatan pertama perwira lulusan pendidikan pembentukan Akademi Kepolisian pada Mabes Polri. Peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan data dari berbagai sumber yaitu wawancara dan telaah dokumen. Dalam konteks manajemen sumber daya manusia Polri, penempatan perwira Polri lulusan Akadem…
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan faktor penghambat dan pendukung, serta usulan strategi dari implementasi SAKIP pada Instansi di Lingkungan Koordinasi Kementerian PANRB. Metode yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif eksploratif dengan pendekatan studi kasus. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi non partisipatif dan telaah dokumen. Hasil penelitian menunj…
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan faktor-faktor penyebab belum optimalnya implementasi kebijakan SIRIKA di Kemendagri serta strategi yang dilakukan untuk mengoptimalkan kebijakan SIRIKA tersebut. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi, dan telaah dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapa…
Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif studi kasus dengan tujuan menggali faktor-faktor yang mempengaruhi pengusulan Guru Besar dengan menggunakan Diagram Ishikawa, yaitu menggali faktor kebijakan, SDM, persyaratan, anggaran, metode-aplikasi, dan lingkungan. Peneliti menyimpulkan bahwa Kebijakan MenPAN-RB dan Mendikbudristek tentang kenaikan jenjang jabatan akademik dosen dalam masa peral…