Skripsi
Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Administrasi Di RSPAD Gatot Soebroto
Sumber daya manusia memiliki kedudukan yang sangat penting bagi perusahaan. Oleh karena itu perusahaan perlu menghargai segala aspek dalam diri pegawai agar tercipta sumber daya manusia yang berkualitas dan kinerja yang unggul. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja pegawai dan mengetahui pengaruh motivasi terhadap kinerja pegawai. Penelitian ini menggunakan metode sampel dengan jumlah responden 190 pegawai RSPAD Gatot Soebroto. Penelitian ini menggunakan alat bantu yaitu perangkat lunak SPSS versi 16.0 dan analisa data yang digunakan adalah analisa univariat dan analisa bivariat menggunakan uji chi square. Dari uji chi square didapatkan hasil p Value 0,003 (
Tidak tersedia versi lain