Penelitian ini dilakukan untuk mengevaluasi pengelolaan keuangan kegiatan penelitian Demand Driven Research tahun anggaran 2018 pada Pusat Penelitian Oseanografi LIPI. Aspek yang akan diteliti meliputi aspek telaah anggaran, porsi pencairan anggaran serta konsistensi perencanaan dengan pelaksanaan anggaran. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekat…
Penilitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kinerja pelaksanaan anggaran Balai Sertifikasi Industri Tahun 2018. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 214/PMK.02/2017. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara dan telaah dokumen. Hasil penelitian dan …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Efektivitas Pengendalian Internal Pada Pelaksanaan Pembayaran Penghasilan Bulanan Prajurit TNI di Pasmar 1 Korps Marinir yang ditinjau dari beberapa aspek pengendalian internal, terdiri dari aspek lingkungan pengendalian, aspek kegiatan pengendalian, aspek informasi dan komunikasi, dan aspek pemantauan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskr…