Kedeputian Bidang Pemantapan Nilai-Nilai Kebangsaan merupakan unsur pelaksana Lembaga Ketahanan Nasional Republik Indonesia (Lemhannas RI) di Bidang Pemantapan Nilai-Nilai Kebangsaan yang dipimpin oleh pejabat yang berpangkat Jenderal bintang dua yang bertanggung jawab kepada Gubernur. Melalui Kedeputian Bidang Pemantapan Nilai-Nilai Kebangsaan dalam pencapaian tugas pokok dan fungsinya memerlu…
ABSTRAK LHC
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan mutasi Pegawai Negeri Sipil di Satuan Detasemen Markas Komando Pasukan Khussus Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif dengan aspek-aspek penelitian a) aspek prestasi yang didasarkan pada indeks penilaian prestasi kerja secara obyektif yang telah dicapai…
Evaluasi diklat adalah proses penerapan prosedur ilmiah untuk mengumpulkan informasi yang sahih dan dapat dipercaya untuk membuat keputusan tentang program pendidikan dan pelatihan. Tujuan penelitian untuk mengetahui evaluasi pelaksanaan diklat pengadaan barang & jasa pemerintah di RSAB Harapan Kita. Variabel yang diteliti adalah evaluasi terhadap diklat pengadaan barang & jasa pemerintah denga…
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh produktivitas pegawai laboratoirum pengujian dan kalibrasi di BPFK Jakarta yang masih belum memuaskan, sedangkan kebutuhan pelayanan pengujian dan kalibrasi di fasilitas pelayanan kesehatan merupakan hal yang penting untuk menjamin keselamatan pasien, belum lagi permintaan pelayanan pengujian dan kalibrasi yang semakin tahun semakin terus bertambah sehubunga…
Untuk mewujudkan pembinaan Pegawai Negeri Sipil Kementerian Pertahanan dan Prajurit Tentara Nasional Indonesia yang bertugas di lingkungan Kementerian Pertahanan berdasarkan sistem prestasi kerja dan sistem karier yang dititikberakan pada sistem prestasi kerja perlu dilakukan penilaian prestasi kerja. Sehubungan dengan pertimbangan tersebut maka Menteri Pertahanan mengeluarkan kebijakan tentang…
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan mengetahui Peranan Kepemimpinan di Direktorat Program dan Pengembangan Pendidikan Deputi Bidang Pendidikan Pimpinan Tingkat Nasional Lemhannas RI. Pertanyaan penelitian yang dikaji dalam penelitian ini adalah Bagaimana peranan kepemimpinan Direktorat Program dan Pengembangan Pendidikan Deputi Bidang Pendidikan Pimpinan Tingkat Nasional Lemhann…
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana motivasi kerja anggota Satpol PP di Kecamatan Kebayoran Baru. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif. Aspek-aspek yang diteliti dalam penelitian ini mencakup 5 (lima aspek) yaitu : 1) aspek physiological needs (kebutuhan dasar), 2) aspek safety needs (kebutuhan rasa aman), 3) aspek social needs (kebutuh…
Maksud dari penyusunan skripsi ini untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam menyelesaikan pendidikan Program Sarjana Ilmu Administrasi Negara pada Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi – Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia Adapun tujuannya untuk mengetahui upaya pengembangan kompetensi pengawas perikanan pada Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian Provinsi DKI Jakarta. Dalam …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui upaya Peningkatan Kompetensi Petugas Pemadam Kebakaran Dalam Tindakan Penyelamatan Di Wilayah Kecamatan Cempaka Putih Kota Administrasi Jakarta Pusat. Fokus permasalahan adalah bagaimana Pelaksanaan Peningkatan Kompetensi Petugas Pemadam Kebakaran Dalam Tindakan Penyelamatan Di Wilayah Kecamatan Cempaka Putih Kota Administrasi Jakarta Pusat. Metode pene…