Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi dan menganalisis faktor-faktor yang menjadi pendorong dan penghambat pemindahan arsip inaktif yang belum sesuai dengan kaidah kearsipan, serta menyusun strategi untuk mengoptimalkan pemindahan arsip inaktif. Teori yang dijadikan acuan dasar adalah penggunaan Jadwal Retensi Arsip dan langkah-langkah pemindahan arsip inaktif menurut Sattar (2019) yang …