Peningkatan kebutuhan masyarakat terhadap layanan pertanahan yang cepat, pasti, dan mudah diakses mendorong Kantor Pertanahan Kota Tangerang (ATR/BPN Kota Tangerang) untuk mengembangkan inovasi Program Pelayanan Tanah Akhir Pekan (PELATARAN) sebagai alternatif layanan di luar hari kerja (akhir pekan). Namun, pemenuhan kebutuhan tersebut sangat bergantung pada kualitas pelayanan yang diberikan, …