Buku
Jalan Pintas Mencegah Revolusi Sosial : #Roadmap Masa Depan Indonesia
Dalam buku ini, penulis mengajukan sebuah blueprint masa depan yang sangat baru. Roadmap merupakan antitesis dari skenario masa depan Indonesia yang dibuatkan lembaga-lembaga superkuasa dunia. Buku ini sangat penting untuk pemerintahan baru dalam mengelola Indonesia. Kita bisa memilih kejayaan bangsa yang direncanakan sendiri. Atau menuju masa depan nista yang diarahkan kekuatan super kuasa dunia. Yang kedua itu nantinya bisa memicu revolusi sosial. Ishak Rafick sebagai penulis telah sukses memetakan persoalan, sekaligus menunjukkan jalan apa yang mestinya dilakukan menurut (Supriono B. Sumbogo; Buku ini dibutuhkan dibutuhkan bangsa. Roadmap membuka wawasan baru terhadap pola pikir kita yang keliru, terutama dalam pengelolaan sumber daya alam yang berlimpah, sehingga membawa kerugian besar bagi negara dan bangsa. Selain itu buku ini juga menginspirasi solusi cerdas dan strategis. (Andi Ilham Said).
Tidak tersedia versi lain