Skripsi
Motivasi Kerja dan Kinerja Pegawai Deputi Bidang Pengkajian Strategik di Lemhannas RI
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui motivasi kerja pegawai pada Deputi Bidang Pengkajian Strategik Lemhannas RI. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskreptif aspek yang diteliti motivasi kerja dan kinerja pegawai kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menyebar angket yaitu: Hasil penelitian menunjukan bahwa kompensasi berpengaruh terhadap motivasi kerja dan kinerja pegawai. Sesuai hasil penelitian menggunakan kuesioner dapat disimpulkan penelitian motivasi cukupbaik, hal ini dikarenakan dari hasil kuesioner sebagian besar dilingkungan Deputi Bidang Pengkajian Strategik Lemhannas RI, Motivasi Kerja dan Kinerja Pegawai Deputi Bidang Pengkajian Strategik di Lemhannas RI. Secara rinci penulisan menyimpulkan sesuai dengan aspek yang diteliti yaitu : Aspek kepuasan pada Deputi Bidang Pengkajian Strategik Lemhannas RI sudah merasa puas atas motivasi dan kinerja yang diberikan oleh pimpinan dan dari organisasi di Deputi Bidang Pengkajian Strategik Lemhannas RI cukup baik serta merasa puas. Kata kunci: MotivasiKerja, KinerjaPegawai
Tidak tersedia versi lain