Skripsi
Sistem Manajemen Kearsipan Di Lingkungan Dan Satua Kerja Dinas Pendidikan Angkatan Laut
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pelaksanaanrndan kendala-kendala yang dihadapi dalam pelaksanaan system manajemenrnkearsipan di Satuan Kerja Dinas Pendidikan Angkatan Laut (Disdikal). rnMetode penelitian yang penulis gunakan adalah deskriptif denganrnpendekatan kualitatif. Jenis data terdiri dari data primer dan data sekunder.rnMetode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, penelaahanrndokumen dan observasi. Instrumen yang digunakan yaitu pedomanrnwawancara dan pedoman telaahan dokumen. rnSistem manajemen kearsipan di Satker Disdikal meliputi : Sistemrnperencanaan arsip. pengorganisasian arsip, pelaksanaan arsip, danrnpengawasan arsip. Berdasarkan penelitian yang dilakukan dapat disimpulkanrnbahwa dalam manajemen kearsipan di Satker Disdikal sudah dilaksanakanrndengan baik namun belum dapat berjalan secara maksimal. Hal ini dibuktikanrndengan : rn1. Dilihat dari aspek perencanaan, sistem yang digunakan masihrnmanual, rn2. Dilihat dari aspek pengorganisasian, kurangnya SDM yangrnmemenuhi kualifikasi arsiparis, rn3. Dilihat dari aspek pelaksanaan, Satker Disdikal belum pernahrnmenyelenggarakan kegiatan pelatihan kearsipan secara berkala. rn4. Dilihat dari aspek pengawasan, pelaksanaan evaluasi programrnkearsipan belum dilaksanakan dengan maksimal. rnSaran yang bisa penulis berikan sebagai berikut :rn1. Dari aspek perencanaan pihak Satker Disdikal diharapkan rnmengundang ahli kearsipan untuk meningkatkan atau merubah sistemrnkearsipan yang semula masih manual menjadi sistem elektronik. rn2. Dari aspek pengorganisasian pihak Satker Disdikal diharapkan dapatrnmengajukan usulan penambahan jabatan fungsional yangrnberkualifikasi arsiparis di Disdikal yang bertugas mengerjakan tatarnkelola arsip, agar tidak menimbulkan ketidakseimbangan antara jumlahrnpegawai dengan volume pekerjaan. rn3. Dari aspek pelaksanaan pihak Satker Disdikal diharapkan dapatrnmembuka pelatihan dan pengembangan tentang kearsipan. Selain iturnruang arsip akan lebih baik jika dilengkapi tabung pemadam, AC, alatrnpengukur suhu dan kelembaban udara, serta anggota pengawakrndilengkapi dengan perlengkapan arsiparis berupa masker danrnseragam khusus arsiparis. rn4. Dari aspek pengawasan fungsi arsip menurut Undang-Undang Nomorrn43 Tahun 2009 sebagai bukti pertanggungjawaban nasionalrnakuntabilitas kinerja satuan, maka hendaknya Kepala Satuan KerjarnDinas Pendidikan Angkatan Laut memberikan pengawasan danrnmelaksanakan evaluasi terhadap kegiatan kearsipan secara rutin.rn Kata Kunci: Perencanaan, Pengorganisasian, Pelaksanaan, dan Pengawasan
Tidak tersedia versi lain