Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui penyebab Pelaksanaan Penyusunan Anggaran pada Biro Umum BPK RI yang masih belum berjalan dengan baik serta menentukan model Pelaksanaan Penyusunan Anggaran yang tepat sebagai strategi memperbaiki Pelaksanaan Penyusunan Anggaran. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan menggunakan teknik pengumpulan data wawancara m…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang menyebabkan belum optimalnya kinerja Tenaga Sistem Pendukung (TSP) di Sekretariat Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia agar dapat menentukan strategi yang tepat dalam mengoptimalkan kinerjanya sehingga dapat mendukung pencapaian visi, misi dan tujuan Sekretariat Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia. Met…
Sejak berdirinya Negara Kesatuan Republik Indonesia pada tahun 1945, Pengalaman sejarah menunjukkan bahwa pengabaian, pengkhianatan, dan inkonsistensi yang berkaitan terhadap pilar-pilar konsepsi berkehidupan berbangsa dan bernegara bisa membawa berbagai masalah, keterpurukan, penderitaan dan perpecahan dalam perikehidupan kebangsaan. Oleh sebab itu, MPR yang Anggotanya berasal dari seluruh wil…
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi kurang optimalnya peran Petugas Polmas dalam melaksanakan implementasi strategi Polmas di Polres Metro Bekasi Kota dan langkah-langkah yang harus dilaksanakan dalam rangka penguatan peran Petugas Polmas di Polres Metro Bekasi Kota. Metode yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. T…
Kebijakan Manajemen Talenta ASN telah diamanatkan pada Peraturan Presiden Nomor 18 Tahun 2020 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional 2020 – 2024 yang selanjutnya disebut (Perpres No 18 tahun 2020) yang secara garis besar memfokuskan pada Peningkatan Sumber Daya Manusia yang berkualitas dan berdaya saing dan Penguatan stabilitas Politik Hukum, Pertahanan dan keamanan serta Transf…