Indonesia adalah negara dengan jumlah provinsi, kabupaten dan kota yang tidak sedikit. Tiap-tiap provinsi, kabupaten atau kota tersebut memiliki karakter wilayah, adat-istiadat, potensi sumber daya alam dan manusia yang berbeda-beda. Oleh karena itu, di dalam upaya mewujudkan dan mengembangkan pembangunan di daerah, pendekatan atau strategi yang digunakan mestilah pendekatan atau strategi yang …